Tag: hermeneutika

Oleh: Syamila Karunia Peserta PKU14 Sejatinya kitab suci al-Qur’an diturunkan memiliki fungsi sebagai petunjuk bagi kehidupan umat manusia. al-Qur’an senantiasa memberikan kemaslahatan serta jawaban dari berbagai persoalan kehidupan umat manusia di muka bumi. Oleh sebab itu, al-Qur’an memiliki posisi sentral dalam keagamaan dan umat Islam telah bersepakat menjadikan al-Qur’an sebagai sumber rujukan utama dalam mengatasi […]
pku.unida.gontor.ac.id- Pada hari Ahad 9 September 2019 tepatnya pada jam 08.00 WIB, peserta Program Kaderisasi Ulama (PKU) Gontor kembali mengikuti perkuliahan bersama Peneliti INSISTS Dr. Syamsuddin Arif dengan tema Hermeneutika. Perkuliahan bersama beliau kali ini merupakan kuliah untuk kedua kalinya, setelah kuliah bersama beliau kurang lebih dua bulan yang lalu dengan tema Peradaban Barat. Mengawali […]
Oleh: Muhammad Kholid pku.unida.gontor.ac.id- “ Orang-orang Yahudi dan Nasrani tidak akan rela kepadamu hingga kamu mengikuti jalan mereka” QS. al- Baqarah: 120. Ayat ini dikategorikan oleh Muhammad Zain (Kepala LKKMI Kemenag) sebagai ayat sosilogis bukan ayat teologis seperti yang dimuat di website Indonesiainside.id (07/08/2019) Apa maksud dari ayat teologis dan ayat sosiologis ini ? Maksud […]
Oleh: Hasbi Arijal, S.Fil.I “The time has surely come subject the text of the Kur’an to the same criticism as that to which we subject the Hebrew and Aramaic of the Jewish Bible, and the Greek of the Christian scriptures” Ungkapan tersebut dilontarkan oleh salah seorang pendeta Kristen asal Irak, Alphonse Mingana (yang juga pelopor […]